Bapak Fotocopy Seorang Perokok
Sebetulnya kalo ditanya, saya ga suka sama sekali sama rokok. Bahkan kalo ada teman saya yang ngerokok di sebelah saya, saya usir dulu dari lingkungan sekre (kecuali bapak fotocopy yang ga tau cara negornya -__-“).
Saya ga peduli kalian mau merokok berapa banyak. Tapi jangan ajak orang lain menghisap asap rokok kalian juga. Cari tempat yang khusus merokok dan terpencil, mungkin di atap gedung atau di mana gitu. Membaca cerita saya tadi, kalian ga mau hal itu terjadi sama orang yang kalian sayang kan? Istri, anak, atau sodara kalian juga jadi korban dari rokok kalian kan?
Berawan Com Maaf Kami Tidak Melarang Anda Merokok Di Ruangan Ini Asal Asapnya Ditelan

0 komentar:
Post a Comment
Click to see the code!
To insert emoticon you must added at least one space before the code.